Headline News

Minggu, 09 Januari 2022

Gelar Vaksinasi Polsek Tigalingga tahap 1 untuk Siswa SD umur 6 - 12 Thn

 




www.tribratapolresdairi.com

Sidikalang, dalam rangka Mengejar target pencapaian Vaksinasi di Propinsi SUMUT dan herd immunity bagi seluruh masyarakat kab Dairi,  Klinik Polres Dairi bersama Personil Polsek tigalingga dan babinsa melakukan Vaksinasi  ke 1  untuk Siswa SD KM 11 umur 6 - 12 Thn, pada hari Senin tanggal 10 Januari 2022.

Setelah dilakukan Suntikan Vaksinasi Klinik Polres Dairi melakukan himbauan terhadap masyarakat yang mendapat suntika Vaksin tetap untuk selalu mematuhi protokol kesehatan (Prokes) dengan tetap memakai masker, menjagak jarak dan menghindari kerumunan.

Giat yang dilakukan Babinkamtibmas Polsek Tigalingga Melakukan pendampingan terhadap Tenaga Medis yg melakukan Vaksinasi ke 1 di Wilayah Hukum Polsek Tigalingga, Menghimbau agar peserta Vaksinasi tetap mengikuti Protokoler Kesehatan, Mengatur/ menertibkan warga yg akan di Vaksinasi utk mengikuti antrian, Mengatur kenderaan2 dilokasi2 Parkir yg telah ditentukan.

Posting Komentar

Berkomentarlah dengan bijak

 
Copyright © 2014 Tribrata Polres Dairi . Designed by OddThemes